Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2016

Dilema High Street Fashion & Fenomena Fast Fashion

Gambar
Dua Sisi High Street Fashion Lampu mall Grand Indonesia masih bersinar kuning terang ketika dua pria muda terlihat memasuki sebuah department store berlogo dua alfabet merah itu. Salah satu diantara mereka, sang pria bercelana jeans sobek-sobek dan kaos coklat pekat terlihat bersemangat mengajak temannya yang tak kalah gaya dengan rambut polesan wax dan sweater rajut berwarna krem masuk kedalam store, entah sekedar melihat lihat atau membeli beberapa item koleksi musim ini. gelagat kedua pria ini cukup menarik perhatian saya karena kedua tangan mereka masih memegang tas plastik bermerek P&B dan Z, yang terletak tepat disamping store. Wah, borong ya mas?  Fe nomena diatas sepertinya semakin sering kita temui diantara konsumen indonesia saat ini ya. semakin banyak brand fashion yang memasuki hidup masyarakat perkotaan, khususnya Jakarta dan menjadikan store mereka bukan hanya sebagai tempat belanja, namun juga menjadi ikon gaya hidup urban yang identik dengan kons...